Mengganti judul blog dengan logo atau gambar, akan membuat blog anda semakin terlihat keren (Itu menurut saya). Kamu tidak perlu pinter - pinter banget untuk menggunakan software seperti Photoshop, dan kawan - kawannya...
Yang kamu perlukan hanyalah gambar. Ya, gambar.
Tapi ingat dulu, buatlah logo blogmu sendiri (Maksutnya nggak niru punya orang lain). Kamu bisa menggabungkan beberapa gambar menjadi satu dan menggantinya sebagai judul blogmu.
Sebelum kita mengganti judul blog dengan gambar atau logo, kita akan bahas dulu cara membuat
logo blog dulu. Berikut caranya :
Baca dulu : |
|
Alat :
- Kamu bisa pakai aplikasi Paint yang ada di komputer. Disitu kan ada gambar bangun - bangun datar. Nah, kreasikan sesukamu
- Atau kalau kamu punya hp android, bisa download aplikasi Picsay Pro dulu. Di Picsay Pro kamu bisa mengkreasikan bentuk logomu sendiri.
Oke, tanpa basa - basi lagi, langsung aja ke topik utama.
Gini nih cara mengganti judul blogmu dengan gambar atau logo :
1. Siapin logo atau gambar
Oke, kalau udah lanjut ...
2. Buka blogger.com dan login pakai emailmu
3. Pilih menu tata letak
4. Cari dan pilih header
5. Pilih gambarnya dulu
6. Jangan langsung klik ok, tapi klik dulu di opsi "Selain judul dan keterangan"
7. Klik simpan
Gimana ? Mudah kan ? Oke, langsung coba aja di laptop masing - masing.
Sampai jumpa di postingan berikutnya ...
0 Response to "Cara Mengganti Judul Blog dengan Logo atau Gambar"
Post a Comment